Jl.Blang Bintang Lama Km 11,5 Desa Lamneuheun
0812 6916 410
meutuahbaru@gmail.com

Tentang Kami

Sejarah

H.M Saleh Syeh

Kilang Padi Meutuah Baro Didirikan Pada tahun 1996 oleh H.M Saleh Syeh dan ibu Hj Hendon perusahaan Yang dikelola  dengan keluarga tersebut dari tahun 1996 sampai tahun 2012 fokus kerja dengan Perum Bulog Aceh dan Pasar domestic wilayah aceh dan medan .kami melebarkan sayap (expand ) pada tahun 2013 sejak dipimpin oleh tiga putra alm H.M. Saleh Syeh, dr.Darmawan,Zahmadi dan Saddam Saleh.

dr.Darmawan yang dipercayakan alm H.M.Saleh Syeh Menjadi Leader dalam membawa perkembangan dan kemajuan Kilang padi meutuah Baro sampai saat ini yang sekarang dikenal dengan Brand Beras MB.

dr.Darmawan selain menjadi Leader di perusahaan keluarga juga dipercayakan memimpim DPD Perpadi Aceh Pada tahun 2017 sampai 2021.

Kilang Padi Meutuah Baro bertempat di daerah Blang Bintang Desa Lamneuheun Kecamatan kuta Baro Kabupaten Aceh Besar Provinsi Aceh.Kilang Padi meutuah Baro Selain Memasarkan dan Memproduksi beras dengan merek Beras MB juga pernah Melakukan Ekspor ke Suriah  Timur tengah  pada tahun 2018 sebesar 1000 ton kerja sama dengan aksi cepat tanggap (ACT) dan juga sebagai penyedia beras di dinas sosial provinsi Aceh dalam penanganan Covid 19 sebesar +- 700 ton pada tahun 2020.

Meutuah Baro

Meutuah = Keberkahan/Berkah

Baro         = Baru/Terbarukan

Visi dan Misi

Visi

Unggul di Kancah Perberasan Nasional

Misi

  • Menjadi Produsen Beras Berkualitas tinggi sehat dan higienis
  • Mengembangkan Jaringan Pemasaran ,pasar tradisional dan modern secara Nasional
  • Meningkatkan kemampuan SDM yang handal dalam Produksi dan Pengolahan Beras
  • Menciptakan Tim yang kompak,terukur dan Sesuai target

Legalitas Kami